Toner ini termasuk toner eksfoliasi yang dapat mengurangi Kadar Minyak Berlebih dan Mengikis Sel Kulit Mati, Dengan kandungan Lactic Acid yang dapat mengikis Sel Kulit mati secara Gentle dan menghasilkan kulit halus, cerah dan Lembut, dikombinasikan dengan Salicylic Acid yang akan mengikis komedo penyebab jerawat. Untuk hasil yang lebih maksimal gunakan ALL BRIGHTENING SERIES